Cerdas Cermat

Cerdas Cermat kabupaten yang dilakukan pada tahun 2019 sangat memacu bidang pendidikan di Tana Toraja. Persiapan yang dilakukan oleh Guru dan Siswa yang dilakukan berjam-jam, berminggu-minggu bahkan sampai berbulan-bulan. Kerjasama yang dilakukan oleh para guru dan siswa yang dikoordinir oleh Kepala Sekolah Sr. Clara S. Parengkuan, SJMJ, S.Psi akhirnya berbuah manis bagi SMP Katolik Pelita Bangsa Makale berhasil mendapatkan juara yang diwakili oleh Immanuel Jespires Tumanan(L), Joana Rannu Pabendon(P) dan Gatra Awalia Putri Ma’dika(L). Adapun Mata pelajaran yang dilombakan adalah:
1. Matematika
2. Ilmu Pengetahuan Alam
3. Ilmu Pengetahuan Sosial
4. Bahasa Indonesia
atas nama keluarga besar SMP Katolik Pelita Bangsa Makale mengucapkan banyak terima kasih.